News

News

MediaMU.COM

May 5, 2024
Otomatis
Mode Gelap
Mode Terang
Breaking
Gelar Syawalan dan Silatnas, IPM Luncurkan Inovasi dan Rencana Masa Depan Menjanjikan Syawalan PCM Kalasan Bahas Diplomasi Makanan Sebagai Upaya Melenturkan Dakwah Berkemajuan Syawalan PCM Gamping, dr. Agus Taufiqurrahman: Dakwah Muhammadiyah Tidak Selesai di Lisan Pentas Dakwah Seni Budaya Meriahkan Syawalan PCM Gamping Dalam Syawalan dan Family Gathering, IMM UGM Bersatu dan Bersilaturahmi Resmi Terpilih Jadi DPD RI, Syauqi Soeratno Siap Bawa Muhammadiyah dan Jogja Lebih Istimewa Sukses Antar Syauqi Soeratno ke DPD RI, PWM DIY Songsong Pilkada 2024 Ahmad Syauqi Soeratno Jadi Senator DIY Terpilih, Relawan Tasyakuran Besar-besaran Kembali Rebut 3 Poin di Liga 3, PSHW UMY Pertahankan Ritme Permainan Timnas U-23 Gagal Kalahkan Irak, Haedar Nashir: Masih Ada Asa Suara Muhammadiyah Buka SM Farm, Ratusan Ekor Sapi Langsung Ludes Dipesan Ratusan Baliho Ketua PWPM DIY Penuhi Titik Strategis Gunungkidul, Isyarat Maju Pilkada Luar Biasa! 926 Guru PAUD/TK ABA Hadir di Silaturahim Keluarga Besar IGABA Sleman Demam Timnas, 200 Titik Pimpinan dan Amal Usaha Muhammadiyah Gelar Nobar PCIM Tiongkok Gelar Kajian Syawal Bersama Din Syamsuddin, Kuatkan Dakwah Melalui Diaspora Timnas Indonesia Kalah Atas Uzbekistan, Haedar Nashir Beri Semangat: Kalian Pahlawan Bangsa Tanpa Mahkota! Ramai Gelar Nobar Timnas U-23, Dosen UMY Beri Penjelasan Begini Rektor Berharap PSHW UMY Jadi Kebanggan Pemuda dan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Amanatkan Jaga Tradisi Syawalan, Haedar Nashir: Identitas Kita Sebagai Bangsa Haedar Nashir Tegaskan Muhammadiyah Netral dalam Politik, Ingatkan Semua Pihak Berintrospeksi

Aisyiyah Kota Yogyakarta Peduli Covid-19

YOGYAKARTA — Melalui gerakan peduli sesama dampak Covid-19, Pimpinan Daerah Aisyiyah (PDA) Kota Yogyakarta secara simbolis serahkan bantuan 345 paket sembako kepada masyarakat, Senin (20/4/2020).

Melalui pentasyarufan bantuan paket sembako ke Cabang Aisyiyah se-Kota Yogyakarta itu mendapat apresiasi Pimpinan Wilayah Aisyiyah (PWA) DIY atas apa yang telah dilakukan Pimpinan Daerah Aisyiyah (PDA) Yogyakarta.

Dikatakan Hj Zulaikhah, Ketua PWA DIY, sembako itu bantuan dari Pimpinan Pusat Aisyiyah sebanyak 225 paket dan Pimpinan Wilayah Aisyiyah DIY sebanyak 120 paket.

“Kami sangat menyambut baik bantuan paket sembako yang diserahkan Aisyiyah Daerah Yogyakarta untuk anggota Aisyiyah dan masyarakat terdampak langsung Covid-19,” kata Ny Istifada mewakili Ketua PDA Yogyakarta, yang menambahkan rencana selanjutnya adalah pembagian pada 205 orang guru PAUD se-Kota Yogyakarta.

Ada hal yang menarik dari pendistribusian bantuan yang diberikan itu. Aisyiyah menyisir langsung masyarakat yang layak menerima bantuan.

Bantuan ini diberikan kepada 13 Pimpinan Cabang Aisyiyah (PCA) se-Kota Yogyakarta, kecuali PCA Kotagede karena sudah mandiri memberikan bantuan kepada masyarakat.

Saat ini masih banyak masyarakat yang belum terdata kartu prakerja. “Maka dari itu, masyarakat marginal inilah yang sangat merasa terbantu atas kehadiran Aisiyah ini,” ucap Ny Istifada.

Program yang dilakukan PDA Kota Yogyakarta ini  sangatlah tepat bagi masyarakat untuk ke depannya sehingga masyarakat kota Yogyakarta dapat merasa terbantu.

“Program yang dilakukan Aisyiyah ini juga tidaklah hanya sebatas sekarang saja, tapi bersinambungan,” kata Ny Istifada sambil menambahkan distribusi ke Ranting-ranting dan warga yang terdampak akan dilakukan serentak pada 22 April 2020, sesuai gerakan ta’awun sosial aisyiyah. (Affan)

Comment

Your email address will not be published

There are no comments here yet
Be the first to comment here