News

News

MediaMU.COM

May 5, 2024
Otomatis
Mode Gelap
Mode Terang
Breaking
Dalam Syawalan dan Family Gathering, IMM UGM Bersatu dan Bersilaturahmi Resmi Terpilih Jadi DPD RI, Syauqi Soeratno Siap Bawa Muhammadiyah dan Jogja Lebih Istimewa Sukses Antar Syauqi Soeratno ke DPD RI, PWM DIY Songsong Pilkada 2024 Ahmad Syauqi Soeratno Jadi Senator DIY Terpilih, Relawan Tasyakuran Besar-besaran Kembali Rebut 3 Poin di Liga 3, PSHW UMY Pertahankan Ritme Permainan Timnas U-23 Gagal Kalahkan Irak, Haedar Nashir: Masih Ada Asa Suara Muhammadiyah Buka SM Farm, Ratusan Ekor Sapi Langsung Ludes Dipesan Ratusan Baliho Ketua PWPM DIY Penuhi Titik Strategis Gunungkidul, Isyarat Maju Pilkada Luar Biasa! 926 Guru PAUD/TK ABA Hadir di Silaturahim Keluarga Besar IGABA Sleman Demam Timnas, 200 Titik Pimpinan dan Amal Usaha Muhammadiyah Gelar Nobar PCIM Tiongkok Gelar Kajian Syawal Bersama Din Syamsuddin, Kuatkan Dakwah Melalui Diaspora Timnas Indonesia Kalah Atas Uzbekistan, Haedar Nashir Beri Semangat: Kalian Pahlawan Bangsa Tanpa Mahkota! Ramai Gelar Nobar Timnas U-23, Dosen UMY Beri Penjelasan Begini Rektor Berharap PSHW UMY Jadi Kebanggan Pemuda dan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Amanatkan Jaga Tradisi Syawalan, Haedar Nashir: Identitas Kita Sebagai Bangsa Haedar Nashir Tegaskan Muhammadiyah Netral dalam Politik, Ingatkan Semua Pihak Berintrospeksi Atasi Perubahan Iklim, MLH PP Muhammadiyah Tanam 1000 Pohon Mangrove Timnas U-23 Indonesia Kalahkan Korsel di Piala Asia, PP Muhammadiyah Beri Apresiasi Menang Lewat Adu Penalti lawan Korsel, Indonesia Satu Kaki Menuju Olimpiade 2024 Babak I Perempat Final Piala Asia U-23: Indonesia Unggul 2-1 atas Korea Selatan

Lukisan Karya Sumadi Perindah Ruang Tausiyah Online PWM DIY

YOGYAKARTA — Jika menyaksikan Tausyiah Online yang diadakan Majelis Tabligh PWM DIY, akan menemukan lukisan di studio tempat acara digelar secara daring. Itulah karya pelukis Sumadi. Seniman yang tingal di Plurugan Tirtonirmolo, Kasihan, Bantul ini alumni Sekolah Menengah Seni Rupa (SMSR) Yogyakarta. Karyanya banyak dikoleksi penggemar seni lukis dari dalam dan luar negeri.

Hendra Darmawan, Ketua Majelis Tabligh PWM DIY, saat menyiapkan agenda perdana Tausyiah Online tetiba ingat lukisan-lukisan Sumadi. Ia menyampaikan keinginannya untuk mengundang pelukis ini karena tema ”Green Ramadhan” sangat sesuai dengan tema lukisan Sumadi yang mengangkat keindahan dan menghadirkan kesejukan dengan objek pohon dan dedaunan.

Tidak lama kemudian Sumadi datang membawa lukisan dan siap dipajang selama Ramadhan menghiasi studio dan memperindah dakwah. “Terimakasih lukisan indahnya, Mas Sumadi,” kata Hendra memberikan apresiasi.

Sumadi menyambut gembira dan bersyukur diberi kesempatan berpartisipasi. Ketika itu membawa dua lukisan, satu lukisan pepohonan dan satu lagi lukisan daun keladi nan indah dan cantik. “Silakan dipajang secara bergantian,” ujar pelukis yang juga pemilik Studi Etnik Jawa ini. (sc)

Comment

Your email address will not be published

There are no comments here yet
Be the first to comment here